SELAMAT DATANG
Selamat Datang di Catatan Mr Agung - Ini adalah Catatan Tentang Computer Dan Perpustakaan, Saya Hobby Otak-Atik Computer Dan Bergelut Di Dunia Maya, Rasa Penasaran Itu Kunci Suatu Keberhasilan Itulah Motivasi Saya Dalam Pengembangan Di Dunia IT Dan Perpustakaan !!
Sekilas Tentang AGUNG

Nama Saya Agung W Kurniawan, Saya Seorang Pengajar Di Sebuah Sekolah Negeri dan Sekaligus Pustakawan Di Wilayah Kabupaten Karanganyar...!!